ARTI SEBUAH KEBAHAGIAAN

APAKAH ITU KEBAHAGIAAN...?????


 Berikut ini adalah Contohnya :

    • Bagi Orang miskin   : Uang, itulah Kebahagiaan
    • Bagi Orang sakit      : kesehatan, itulah Kebahagiaan
    • Bagi Pemuda lajang  : pasangan hidup, itulah kebahagiaan
    • Bagi Mahasiswa     : Gelar Sarjana, itulah Kebahagiaan 
    • Bagi Pengangguran  : Pekerjaan,  itulah kebahagiaan
    • Bagi yang Banyak Pekerjaan : hiburan & Liburan, itulah kebahagiaan
    • Bagi Orang Tua : Anak Berbakti,  itulah kebahagiaan
    • Bagi Orang lumpuh : Berjalan, itulah Kebahagiaan 
    • Bagi Orang Buta : Melihat itulah, Kebahagiaan 
    • Bagi Pemabuk : Alkohol, itulah Kebahagiaan 
    • Bagi Ibu Ibu Kaya : Shopping, itulah Kebahagiaan 
    • Bagi Politikus : Jabatan, dan kuasa, itulah Kebahagiaan
    • Bagi Selebritis : Popularitas , itulah Kebahagiaan 


Dan masih banyak Lagi,

Semua Orang punya definisi kebahagiaan, namun sedikit sekali yang mengatakan hidup dalam Kasih ALLAH dan rasa syukur, itulah Kebahagiaan yang sesungguhnya...!
- kebahagiaan - kebahagiaan di atas sebenarnya bukanlah kebahagiaan, lebih tepat adalah kesenangan, kepuasan dan kegembiraan yang singkat dan sementara, dan itu belum tentu di dapatkan.

- Kebahagiaan Sejati hanya dalam kasih ALLAH dan rasa Syukur atas apapun nikmat yang di dapat dari ALLAH.

- Hanya kasih ALLAH dan rasa syukur yang mendatangkan suka cita, kedamaian dan keceriaan.
hanya kasih ALLAH dan rasa syukur yang medatangkan kebahagiaan sejati dalam hidup ini.

- Hanya BERSYUKURLAH dalam Kasih ALLAH yang membuat segalanya menjadi indah, ITULAH KEBAHAGIAAN..!!

0 komentar:

Posting Komentar